CONFICKER BATAL RAYAKAN FOOL DAY
Fool day 1 April tak jadi digunakan worm Conficker untuk “berkenalan” dengan pengguna komputer sedunia. Tapi jangan senang dulu. “Jangan lupa, Conficker sedang menjadi artis utama dalam panggung serangan komputer saat ini,” kata Yudhi Kukuh, Konsultan Teknik Keamanan dari Eset Indonesia, seperti diberitakan Koran Tempo. Varian terbaru Conficker bernama Conficker.C ramai diisukan akan mulai beraktivitas […]
Continue Reading