Google Bouncer Layanan Untuk Perangi Android Malware
Google baru saja mempublikasikan sebuah layanan yang berfungsi untuk memerangi Malware yang banyak menyerang Android. Google menjelaskan tidak hanya melakukan scan terhadap potensi malware di aplikasi yang baru tetapi juga aplikasi yang sudah ada di […]