Cara kalibrasi pada baterai laptop
Pernahkah anda mendengar kalibrasi baterai atau Battery Calibration? Kalibrasi baterai diperlukan ketika Windows tidak mampu mengenali seberapa banyak power yang masih tersisa di dalam baterai. Akibatnya, laptop anda akan mati tiba-tiba. Windows sudah mengatur laptop agar otomatis melakukan hibernate, jika power tersisa 8%. Nah, jika Windows tak mampu mengenali banyak power yang tersisa dibaterai, maka […]
Continue Reading