Presiden Obama Membuat Tim Pencegahan Cybercrime
Untuk memerangi terus meningkatnya serangan cybercrime, presiden Obama membentuk sebuah tim khusus pencegahan cybercrime di Gedung Putih. “Cyberspace adalah nyata dan sudah menjadi resiko yang datang dengan hal ini,” Kata Obama dalam sambutanya di Gedung Putih. (dikutip KabarIT dari reuters) Pembangunan tim khusus ini didasari atas semakin meningkatnya serangan cybercrime yang berhasil menyerang lembaga-lemabaga pemerintahan. […]
Continue Reading